Visi dan Misi
VISI
Terwujudnya Komunikasi Dan Teknologi Informasi Handal
MISI
1. Meningkatkan Pelaksaanaan E-Goverment melalui Integrasi dan Koneksitas Jaringan Informasi
2. Meningkatkan Peran Pusat Informasi, Kehumasan dan Penyerapan Aspirasi Masyarakat
3. Meningkatkan Pengelolaan Pos dan Telekomunikasi
4. Meningkatkan Kualitas Aparatur Komunikasi dan Informasi